Sejarah Windows

Hingga saat ini, Microsoft telah meluncurkan 14 versi sistem operasi Windows sejak tahun 1985. Mulai dari Windows 1 hingga Windows 11. Di bawah ini adalah rangkuman dari setiap versi Windows yang diluncurkan oleh Microsoft

Windows 1
Windows 1 adalah sistem operasi pertama yang diluncurkan oleh Microsoft pada bulan November 1985. 

Windows 2
Windows 2 dirilis pada tanggal 9 Desember 1987 sebagai hasil dari kurang suksesnya versi Windows sebelumnya, yaitu Windows 1

Windows 3
Dirilis pada tanggal 22 Mei 1990, Windows 3 adalah sistem operasi Windows ketiga yang dirilis Microsoft berbasis GUI. Windows 3 mendukung pekerjaan multitasking dengan kemampuan dapat membuka beberapa aplikasi secara bersamaan.

Windows 4
Windows 3.1 atau yang dikenal dengan nama kode “Janus” saat proses pengembangan, dirilis pada tanggal 6 April 1992.

Windows 95
Microsoft memperkenalkan Windows 95 sebagai sistem operasi Windows pertama dengan menu Start. Windows 95 secara resmi dirilis pada tanggal 14 Agustus 1995

Windows 98
Windows 98 dapat digunakan pada perangkat komputer mulai dari tanggal rilisnya, 25 Juni 1998, hingga 11 Juli 2006.

Windows millenium
Versi Windows ini didesain untuk pengguna rumahan dan dapat mendukung program 16-32 bit. Windows Me secara resmi dirilis pada tanggal 14 September 2000.

Windows XP
Windows XP adalah sistem operasi berbasis grafis yang didesain untuk Personal Computer (PC). Nama XP pada versi Windows yang dirilis pada tanggal 8 November 2006 diambil dari kata “ Experience ”. Windows XP diluncurkan dengan orientasi dominan pada konsumen

Windows vista
Saat proses pengembangan, Windows Vista dikenal dengan nama kode “ Longhorn "
Windows Vista diluncurkan pada tanggal 8 November 2006 untuk bisnis dan 30 Januari 2007 untuk rumahan.

Windows 7
Pada tanggal 22 Juli 2009, Windows 7 dirilis untuk pabrikan dan untuk diluncurkan secara publik pada tanggal 22 Oktober 2009.

Windows 8

Saat dirilis pada tanggal 26 Oktober 2012, Windows 8 juga menjadi pembicaraan hangat di masyarakat. Perubahan paling menonjol pada Windows 8 ada pada user interface yang mendukung untuk perangkat touch screen seperti tablet.

Windows 8.1
Versi BETA Windows 8.1 dirilis pada tanggal 26 Juni 2013 dan dirilis untuk publik pada tanggal 27 Agustus 2013.

Windows 10 
Windows 10 adalah sistem operasi yang saat ini dipakai oleh mayoritas masyarakat. Dikenal dengan nama kode “ Threshold ”, sistem operasi ini dirilis pada tanggal 29 Juli 2015. 

Windows 11
sebagai versi Windows terbaru pada tanggal 5 Oktober 2021 lalu
Windows 11 hadir untuk mendukung kegiatan multitasking . Windows 11 juga sudah memungkinkan pengguna untuk mengakses aplikasi Android di PC dan laptop.


Demikianlah perjalanan panjang Windows dari awal hingga sekarang menciptakan sistem operasi yang dapat kita nikmati dengan mudah sekarang.

cr: dailysocial.id
Sejarah Windows Sejarah Windows Reviewed by aulynmeisya on Februari 23, 2023 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.